TRAINING MIKROTIK HARI KEEMPAT

Assalamualaikum wr wb

Hai teman-teman kali ini saya akan membagikan kegiatan training saya pada hari keempat.

Setelah training MTCNA selesai kami melanjutkan ke training MTCRE. Untuk yang tidak lulus MTCNA masih bisa ikut training MTCRE namun tidak dapat mengikuti ujiannya.

Pada training MTCRE ini kami diberi materi tentang static route dan OSPF. Pada training MTCRE hanya terdapat materi routing. Sebenarnya materi routing statik sudah diberikan di training MTCNA, namun di MTCRE dibahas lagi yang lebih spesifik.
Pada materi OSPF kami diberi materi tentang apa itu OSPF, cara kerja dari routing OSPF, OSPF neighbors, External Route Distribution, Internal Route Distribution, algoritma OSPF, Virtual Link, dan area dari OSPF.

Sekian yang dapat saya sampaikan kurang lebihnya mohon maaf

Wassalamualaikum wr wb

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "TRAINING MIKROTIK HARI KEEMPAT"

Post a Comment

MENGENAL VPN DAN TIPE TIPENYA

Assalamualaikum wr wb Hai teman-teman kali ini saya akan membahas tentang VPN   VPN (Virtual Private Network) merupakan sebuah met...